maengketTari Maengket, tarian tradisional Minahasa, mengandung syair penuh makna dan nilai spiritual sebagai ucapan syukur.Tari maengket secara garis besar berarti seni bernyanyi sambil menari dengan mengunakan sastra daerah yang dilakukan oleh sekelompok orang.